Jika pada posting saya kemaren membahas tentang membuat blog di blogspot, maka kali ini saya akan posting tentang cara mendaftarkan blog ke mesin pencari google. apa jadinya jika blog tidak di daftarkan ke mesin pencari google, sudah dipastikan blog tersebut akan sepi pengunjung bahkan saya pastikan lagi tidak akan ada pengunjung selain anda sendiri, inilah gunanya kita mendaftarkan blog ke mesin pencari google. perlu saya tambahi sahabat, selain itu anda juga perlu mendaftarkan blog ke google webmaster tool agar kesehatan blog anda terjaga.
Dengan mendaftarkan blog ke mesin pencari google itu bisa membantu robot-robot dari Google bisa cepat mengindeks setiap halaman yang ada di blog atau situs anda sehingga nantinya halaman tersebut bisa muncul di halaman pencarian Google. Maka peluang anda untuk mendapatkan pengunjung dari Google sudah mulai terbuka sekarang.
1. Silahkan sobat kunjungi http://www.google.com/addurl.
2. Setelah sobat berada pada halaman pendaftaran langkah selanjutnya yaitu mengisi kotak
URL yang di sediakan dengan URL blog baru sobat.Sebagai contoh URL blog saya ini --
3. Isi Kotak Comments dengan keyword atau kata kunci yang berhubungan dengan blog
sobat.Sebagai contoh keyword blog ini -->> Penggemar Blog|Belajar Seo Dasar|Trik Belajar
Blog.
4. Isi kotak kosong dengan huruf "Verifikasi" yang berada di atasnya.
5. Terakhir Klik tombol "Add URL" dan selesai.
Jika anda sudah selesai dengan langkah ke 5, maka anda sudah berhasil daftarkan blog ke mesin pencari google. Terus anda pasti bertanya kapan blog saya akan terindek oleh google, bisa sehari semalam, sampai berbulan bulan terserah si mbah google ini.
0 comments:
Post a Comment